Suara.com - Baru-baru ini Uya Kuya sekeluarga liburan ke New York dan mengabadikannya ke akun Instagram masing-masing. Sang istri, Astrid Kuya juga mengabadikan momen saat putra gantengnya meringis maupun tertawa nih.
Yap, sosok Nino Kuya dikenal jarang senyum maupun tertawa saat foto.
Astrid Kuya menuliskan caption @astridkuya "Mau lihat si Gunung Es @nino_kuya yg kalau di foto nggak pernah senyum .....nih akhirnya emak bohay ini berhasil ngambil foto pas dia ketawa dan senyummm..uhuyyy ternyata ganteng banget euyyyyy makin banyak yg naksir deh, ayoo siapa yg mau jadi calon mantu aku ?? Tunjuk tangan hehehehehhe"
Penasaran nggak nih dengan potret ganteng Nino Kuya saat tersenyum? Berikut 4 potret rangkumannya oleh Matamata.com:
1. Ngakak lebar
Nih lihat Nino Kuya ngakak lebar dan Cinta Kuya tertawa sambil menutupi wajahnya. Kenapa nih?
2. Pose dengan pemandangan
Astrid Kuya juga mengunggah potret putranya saat sedang berpose dengan background pemandangan nih.
3. Candid
Terlihat candid Nino Kuya keliatan ganteng nggak nih saat senyum?
4. Pose
Nah kalau yang satu ini Nino Kuya keliatan pose loh.
Mana nih potret Nino Kuya saat meringis yang menurutmu paling ganteng?
https://www.suara.com/entertainment/2019/06/25/194337/jarang-senyum-intip-4-potret-putra-ganteng-putra-uya-kuta-saat-meringis
No comments:
Post a Comment