Pages

Saturday, August 11, 2018

Ayu Ting Ting Mengaku Belikan Sepatu Buat Raffi Ahmad, Panggung KDI 2018 pun Langsung Riuh

TRIBUNNEWS.COM - Pedangdut Ayu Ting Ting masih sering jadi pembicaraan di kalangan publik.

Pelantun lagu 'Alamat Palsu' ini memang kerap digosipkan dekat dengan beberapa pria, seperti Ivan Gunawan dan Raffi Ahmad.

Nah, baru-baru ini, Ayu Ting Ting membongkar sebuah rahasia di panggung KDI 2018.

Dalam acara itu Ayu Ting Ting didapuk sebagai dewan Juri, sedangkan Raffi Ahmad menjadi presenternya.

Awalnya Raffi Ahmad menyapa Ayu Ting Ting sambil tersenyum, namun ia protes karena pedangdut tersebut tak membalas senyumannya.

Halaman Selanjutnya

Let's block ads! (Why?)

http://www.tribunnews.com/seleb/2018/08/11/ayu-ting-ting-mengaku-belikan-sepatu-buat-raffi-ahmad-panggung-kdi-2018-pun-langsung-riuh

No comments:

Post a Comment